OPINI

Menjunjung Bahasa Jurnalistik yang Satu: Bahasa Kebenaran

MUNGKINKAH menyeragamkan bahasa jurnalistik di media massa? Mungkin! Pertama, jika negara membuat undang-undang yang mengharuskan setiap media massa – baik media cetak, media audio (radio), media audiovisual (televisi), maupun media berbasis internet – mempergunakan satu ragam bahasa jurnalistik yang disusun secara sentralistik oleh lembaga yang kompeten dan melibatkan semua pemangku kepentingan. Dan, ada penerapan sanksi…… Lanjutkan membaca Menjunjung Bahasa Jurnalistik yang Satu: Bahasa Kebenaran